AKTIVITAS ANTIHIPERURISEMIA EKSTRAK ETANOL HERBA BABADOTAN (Ageratum conyzoides L) SECARA IN VIVO


Telah dilakukan aktivitas anti-hiperurisemia ekstrak etanol herba babadotan (Ageratum conyzoides L) secara in vivo. Penelitian ini dilakukan untuk menguji aktivitas antihiperurisemia ekstrak etanol herba Babadotan (EHB) pada mencit jantan galur Swiss-Webster. Dosis ekstrak yang digunakan adalah 100, 200 dan 400 mg/kg berat badan serta dosis allopurinol sebagai obat pembanding standar adalah 0,26 mg/20 gram mencit. Pengujian dilakukan pada mencit yang mengalami hiperurisemia yang diinduksi dengan kalium oksonat 300 mg/kg berat badan secara intraperitoneal dan jus hati ayam secara per oral. Pengukuran kadar asam urat darah dilakukan dengan menggunakan alat easy Touch setiap jam selama 4 jam setelah diberi sediaan uji. Hasil penelitian menunjukan bahwa ekstrak etanol dapat menurunkan kadar asam urat darah mencit. Ekstrak etanol pada ketiga dosis menunjukan aktivitas tertinggi dengan persen penurunan sebesar 57,45; 53,45% pada jam ke-2. Hasil menggambarkan bahwa herba babadotan memiliki potensi untuk digunakan sebagai anthiperurisemia.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab AYU YUSNIAH / 24041315389
Pengarang Dr. H. Nizar Alam Hamdani, MM., MT., M.Si. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
AYU YUSNIAH - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 0004 AYU 2017
Subyek Antihiperurisemia
etanol herba babadotan (Ageratum conyzoides L.)
xantin oksidase
kalium oksonat
jus hati ayam
Klasifikasi 0004 AYU 2017
Judul Seri
GMD Farmakologi
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik xiii, 73 hml,; 21x29,5 cm.
Info Detil Spesifik


Citation

Dr. H. Nizar Alam Hamdani, MM., MT., M.Si.. (2017).AKTIVITAS ANTIHIPERURISEMIA EKSTRAK ETANOL HERBA BABADOTAN (Ageratum conyzoides L) SECARA IN VIVO().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

Dr. H. Nizar Alam Hamdani, MM., MT., M.Si..AKTIVITAS ANTIHIPERURISEMIA EKSTRAK ETANOL HERBA BABADOTAN (Ageratum conyzoides L) SECARA IN VIVO().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2017.Farmakologi

Dr. H. Nizar Alam Hamdani, MM., MT., M.Si..AKTIVITAS ANTIHIPERURISEMIA EKSTRAK ETANOL HERBA BABADOTAN (Ageratum conyzoides L) SECARA IN VIVO().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2017.Farmakologi

Dr. H. Nizar Alam Hamdani, MM., MT., M.Si..AKTIVITAS ANTIHIPERURISEMIA EKSTRAK ETANOL HERBA BABADOTAN (Ageratum conyzoides L) SECARA IN VIVO().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2017.Farmakologi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter