HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA BALITA DI DESA CIHERANG KABUPATEN BANDUNG


Akses informasi serta pengobatan paling mudah dan efektif murah menjadi altenatif masyarakat melakukan swamedikasi, swamedikasi adalah pemilihan dan penggunaan obat-obatan oleh individu untuk mengobati penyakit atau gejala ringan salah satunya yaitu batuk, batuk adalah proses ekspirasi yang eksplosif yang memberikan mekanisme proteksi normal untuk membersihkan saluran pernafasan dari adanya sekresi yang mengganggu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta menilai adanya korelasi atau hubungan tingkat pengetahuan ibu terhadap perilaku swamedikasi batuk pada balita di Desa Ciherang Kabupaten Bandung. Penelitian ini merupakan studi penelitian observasional atau non-eksperimental dengan menggunakan metode deskriptif dan pengambilan data secara konkuren. Jumlah sampel yang digunakan adalah 254 responden. Penelitian ini dilakukan pada bulan Mei-Juni 2019 di posyandu Desa Ciherang. Hasil penelitian menunjukan 87% responden memiliki kriteria pengetahuan yang tinggi, 95,67% responden memiliki kriteria perilaku yang tepat terhadap tindakan swamedikasi batuk. Hasil uji statistik korelasi spearman’s menunjukan adanya hubungan antara pengetahuan ibu terhadap perilaku swamedikasi batuk pada balita di Desa ciherang Kabupaten Bandung namun memiliki hasil korelasi sangat rendah.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Elsha Nur Aisyah / 24041115164
Pengarang ELSHA NUR AISYAH - Personal Name (Pengarang)
Dra. Tita Puspita, M.Pharm., Apt. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Doni Anshar Nuari, M.Si., Apt. - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 0004 ELS 2019
Subyek Batuk
Swamedikasi
Perilaku
pengetahuan
Posyandu
Klasifikasi 0004
Judul Seri
GMD Farmakologi
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik vii, 90 hlm.
Info Detil Spesifik Lembar Pengesahan pada Bulan Agustus 2019


Citation

ELSHA NUR AISYAH. (2019).HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA BALITA DI DESA CIHERANG KABUPATEN BANDUNG().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

ELSHA NUR AISYAH.HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA BALITA DI DESA CIHERANG KABUPATEN BANDUNG().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2019.Farmakologi

ELSHA NUR AISYAH.HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA BALITA DI DESA CIHERANG KABUPATEN BANDUNG().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2019.Farmakologi

ELSHA NUR AISYAH.HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA BALITA DI DESA CIHERANG KABUPATEN BANDUNG().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2019.Farmakologi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter