SIMULASI PENAMBATAN SENYAWA AKTIF DARI TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) SEBAGAI OBAT ANTIMALARIA


Malaria adalah penyakit yang dapat menular disebabkan oleh parasit (protozoa) dari genus plasmodium, dan ditularkan melalui gigitan nyamuk anopheles. Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata Ness.) dilaporkan memiliki aktivitas sebagai antimalaria. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan senyawa dalam tanaman sambiloto yang diprediksi memiliki aktivitas sebagai antimalaria melalui proses penambatan molekul pada senyawa aktif tanaman sambiloto terhadap Lactate Dehydrogenase. Penambatan 11 senyawa aktif tanaman sambiloto telah dilakukan terhadap Lactate Dehydrogenase menggunakan metode molecular docking dengan AutoDockTools 1.5.6. Hasil penambatan menghasilkan satu senyawa aktif sambiloto sebagai senyawa pemandu terhadap Lactate Dehydrogenase yaitu Andrograpanin yang memiliki ikatan energi bebas (∆G) sebesar -6,78 kkal/mol. Nilai ini lebih rendah dibandingkan ligan alami yang digunakan yaitu -4,81 kkal/mol. Residu asam amino yang terikat pada Andrograpanin yaitu ASP53, ALA98, ILE54, ILE199, PHE100, LYS118. Dari hasil prediksi parameter absorbsi dan distribusi menunjukkan bahwa senyawa Andrograpanin memiliki nilai Caco-2 cell sebesar 22.4103 nmsec-1, %HIA sebesar 95% dan %Protein Plasma Binding sebesar 100%. Untuk pengujian toksisitasnya, Andrograpanin bersifat non-mutagenik dan tidak bersifat karsinogenik. Hal ini menunjukkan Andrograpanin memiliki potensi sebagai antimalaria dibandingkan dengan senyawa aktif tanaman sambiloto lainnya.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Putri Elfryda Fahira/24041116079
Pengarang PUTRI ELFRYDA FAHIRA - Personal Name (Pengarang)
Dr. Sandra Megantara, M.Farm., Apt - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Apt, Shendi Suryana, M.Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 0004 PUT 2020
Subyek Penambatan Molekul
Antimalaria
Lacatate dehydrogenase
Sambiloto
Klasifikasi 0004
Judul Seri
GMD Belum Klasifikasi
Bahasa English
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

PUTRI ELFRYDA FAHIRA. (2020).SIMULASI PENAMBATAN SENYAWA AKTIF DARI TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) SEBAGAI OBAT ANTIMALARIA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

PUTRI ELFRYDA FAHIRA.SIMULASI PENAMBATAN SENYAWA AKTIF DARI TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) SEBAGAI OBAT ANTIMALARIA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi

PUTRI ELFRYDA FAHIRA.SIMULASI PENAMBATAN SENYAWA AKTIF DARI TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) SEBAGAI OBAT ANTIMALARIA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi

PUTRI ELFRYDA FAHIRA.SIMULASI PENAMBATAN SENYAWA AKTIF DARI TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) SEBAGAI OBAT ANTIMALARIA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter