REVIEW ARTIKEL : AKTIVITAS FARMAKOLOGI DAN KANDUNGAN SENYAWA DARI KACANG KEDELAI (Glycine max L.)
Kedelai termasuk keluarga kacang-kacangan yang merupakan bahan pangan
fungsional untuk meningkatkan kesehatan dan pencegahan suatu penyakit.
Kedelai dan produk olahannya (susu, tempe, tauco) mengandung tinggi kadar
protein, asam amino, mineral, isoflavon, saponin dan fitosterol yang terbukti
secara ilmiah dapat menurunkan risiko penyakit degeneratif. Review ini bertujuan
untuk memberikan informasi terkait aktivitas farmakologi dan kandungan
senyawa dari kedelai yang dapat dijadikan sebagai bahan alternatif dalam
mengatasi berbagai penyakit. Proses pencarian sumber literature berupa jurnal
nasional dan internasional yang dipublikasikan dalam 10 tahun (2010-2020)
terakhir dilakukan secara online menggunakan mesin pencarian Google scholar
dan Science Direct. Hasil review menunjukan bahwa kedelai mengandung
berbagai macam senyawa metabolit termasuk isoflavon yang berperan sebagai
senyawa yang memberikan efek farmakologi diantaranya, antioksidan, antiaging,
antikanker, antiinflamasi, antihiperurisemia, antihipertensi, antikolesterol,
antidiabetes, antiobesitas, antiosteoporosis, penyakit jantung koroner dan
aterosklerosis.
Detail Information
Citation
SITI RACHMAWATI. (2020).
REVIEW ARTIKEL : AKTIVITAS FARMAKOLOGI DAN KANDUNGAN SENYAWA DARI KACANG KEDELAI (Glycine max L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
SITI RACHMAWATI.
REVIEW ARTIKEL : AKTIVITAS FARMAKOLOGI DAN KANDUNGAN SENYAWA DARI KACANG KEDELAI (Glycine max L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi
SITI RACHMAWATI.
REVIEW ARTIKEL : AKTIVITAS FARMAKOLOGI DAN KANDUNGAN SENYAWA DARI KACANG KEDELAI (Glycine max L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi
SITI RACHMAWATI.
REVIEW ARTIKEL : AKTIVITAS FARMAKOLOGI DAN KANDUNGAN SENYAWA DARI KACANG KEDELAI (Glycine max L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2020.Belum Klasifikasi