PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI TENTANG HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT DESA SANCANG KABUPATEN GARUT TAHUN 2021
Hipertensi merupakan penyakit the silent killer karena dapat
menyebabkan kematian mendadak yang diakibatkan oleh semakin
tingginya tekanan darah sehingga resiko terjadinya komplikasipun
semakin besar. Pemberian informasi kesehatan diharapkan dapat
meningkatkan pengetahuan, kesadaran mengenai penyakit hipertensi
serta mencegah adanya komplikasi. Jenis penelitian ini adalah quasi
eksperimental dengan rancangan one grup ?Pre-test dan post-test?.
Populasi yaitu masyarakat di Desa Sancang Kabupaten Garut yang
berusia 20-60 tahun sebanyak 30 orang, Teknik sampling
menggunakan purposive sampling. Analisis menggunakan univariat,
dan bivariat menggunakan uji Wilcoxon. Sebelum pemberian leaflet
dan edukasi pengetahuan responden dengan kategori baik sebanyak
16 responden (53,3%) kategori cukup 13 responden (43,3%) kategori
kurang 1 responden (3,3%). Sesudah pemberian leaflet dan edukasi
pengetahuan responden kategori baik sebanyak 30 responden
(100,0%) cukup 0 responden (0,0%). Berdasarkan hasil uji Wilcoxon
terdapat 1 responden yang memiliki nilai yang sama antara pre-test
dan post-test dan 29 responden memiliki nilai post-test lebih besar
dari pada pre-test. Adanya peningkatan pengetahuan sesudah
pemberian leaflet dan edukasi yang ditunjukkan dengan p-value
0,000 (p?0,005).
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Gia Ihza Nugraha/24041116126 |
Pengarang |
Dra.apt.Tita Puspita, M.Farm. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)apt.Doni Anshar N, M.Si. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)Gia Ihza Nugraha - Personal Name (Dosen Pembimbing 1) |
Edisi |
|
No. Panggil |
0004 GIA 2021 |
Subyek |
Hipertensi pengetahuan
|
Klasifikasi |
4 |
Judul Seri |
|
GMD |
Farmakologi |
Bahasa |
Indonesia |
Penerbit |
Fakultas MIPA UNIGA |
Tahun Terbit |
2021 |
Tempat Terbit |
Garut |
Deskripsi Fisik |
|
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Dra.apt.Tita Puspita, M.Farm.. (2021).
PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI TENTANG HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT DESA SANCANG KABUPATEN GARUT TAHUN 2021().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Dra.apt.Tita Puspita, M.Farm..
PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI TENTANG HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT DESA SANCANG KABUPATEN GARUT TAHUN 2021().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Farmakologi
Dra.apt.Tita Puspita, M.Farm..
PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI TENTANG HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT DESA SANCANG KABUPATEN GARUT TAHUN 2021().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Farmakologi
Dra.apt.Tita Puspita, M.Farm..
PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI TENTANG HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT DESA SANCANG KABUPATEN GARUT TAHUN 2021().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Farmakologi