REVIEW : ETNOFARMASI DAN AKTIVITAS
FARMAKOLOGI TANAMAN TALI PUTRI
(Cassytha filiformis L.)
Tali putri (Cassytha filiformis L.) merupakan tanaman hemiparasit dan parasit
obligat pada inangnya yang memiliki manfaat secara farmakologis dan digunakan
sebagai obat tradisional dari warisan budaya beberapa negara. Tujuan review artikel
ini mengulas informasi sebanyak mungkin tentang aktivitas farmakologi yang
bersumber dari kajian etnofarmasi atau jurnal penelitian terdahulu. Metode yang
digunakan adalah studi pustaka dari beberapa sumber seperti jurnal ilmiah, artikel
ilmiah, atau e-book dengan akses situs pencarian jurnal melalui Google Scholar,
ScienceDirect, dan PubMed yang selanjutnya dilakukan skrining data yang sesuai.
Hasil dari review artikel ini menunjukkan tali putri secara empiris digunakan untuk
pengobatan berbagai penyakit kategori sistem pencernaan, penyakit kulit, infeksi,
kanker, sistem metabolik, sistem perkemihan, sistem saraf, kategori kewanitaan,
andrologi, sistem kardiovaskuler, serta penyakit yang disebabkan oleh parasit.
Sedangkan dari penelitian ilmiah terdahulu dinyatakan tali putri memiliki aktivitas
antioksidan, antikanker, antihipertensi, efek diuretik dan daya larut terhadap batu
ginjal.
Detail Information
Citation
Noviyanti, M.Si. (2021).
REVIEW : ETNOFARMASI DAN AKTIVITAS
FARMAKOLOGI TANAMAN TALI PUTRI
(Cassytha filiformis L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Noviyanti, M.Si.
REVIEW : ETNOFARMASI DAN AKTIVITAS
FARMAKOLOGI TANAMAN TALI PUTRI
(Cassytha filiformis L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia
Noviyanti, M.Si.
REVIEW : ETNOFARMASI DAN AKTIVITAS
FARMAKOLOGI TANAMAN TALI PUTRI
(Cassytha filiformis L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia
Noviyanti, M.Si.
REVIEW : ETNOFARMASI DAN AKTIVITAS
FARMAKOLOGI TANAMAN TALI PUTRI
(Cassytha filiformis L.)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia