REVIEW ARTIKEL: MOLECULARLY IMPRINTED POLYMER
SOLID PHASE EXTRACTION (MIP-SPE) UNTUK PENGUJIAN
GLIBENKLAMID DALAM CAIRAN BIOLOGIS
Glibenklamid merupakan salah satu obat antidiabetes golongan
sulfonilurea yang digunakan dalam penanganan diabetes melitus tipe 2 dan
penggunaannya yang jangka panjang sehingga untuk mengetahui efektivitas obat
tersebut diperlukan monitoring kadar obat dalam sampel biologis. Secara umum
analisis glibenklamid dapat menggunakan metode Solid Phase Extraction (SPE).
Salah satu kelemahan SPE yaitu kurang selektif sehingga kemungkinan masih
terdapat komponen lain selain analit yang ikut terekstraksi dari matriks sampel.
Maka digunakan teknik Molecularly Imprinted Polymer (MIP) untuk
memperbaiki kekurangan SPE. Tujuan dilakukan review ini untuk mengetahui
efisiensi penggunaan MIP sebagai metode pemisahan glibenklamid dari berbagai
matriks sampel biologis. Review artikel ini dilakukan dengan menelusuri dan
mengkaji jurnal ilmiah nasional maupun internasional tentang MIP-SPE yang
diperoleh dari situs google.com, Google Scholar, Science Direct, ResearchGate
dan PubMed. Berdasarkan hasil review, rata-rata nilai % recovery MIP-SPE
dengan sampel plasma lebih tinggi dibandingkan dengan SPE. Penggunaan MIP
sebagai metode pemisahan glibenklamid dari berbagai matriks sampel biologis
lebih efisien.
Detail Information
Citation
Dang Soni, M.Farm. (2021).
REVIEW ARTIKEL: MOLECULARLY IMPRINTED POLYMER
SOLID PHASE EXTRACTION (MIP-SPE) UNTUK PENGUJIAN
GLIBENKLAMID DALAM CAIRAN BIOLOGIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Dang Soni, M.Farm.
REVIEW ARTIKEL: MOLECULARLY IMPRINTED POLYMER
SOLID PHASE EXTRACTION (MIP-SPE) UNTUK PENGUJIAN
GLIBENKLAMID DALAM CAIRAN BIOLOGIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia
Dang Soni, M.Farm.
REVIEW ARTIKEL: MOLECULARLY IMPRINTED POLYMER
SOLID PHASE EXTRACTION (MIP-SPE) UNTUK PENGUJIAN
GLIBENKLAMID DALAM CAIRAN BIOLOGIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia
Dang Soni, M.Farm.
REVIEW ARTIKEL: MOLECULARLY IMPRINTED POLYMER
SOLID PHASE EXTRACTION (MIP-SPE) UNTUK PENGUJIAN
GLIBENKLAMID DALAM CAIRAN BIOLOGIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2021.Fitokimia