Detail Cantuman

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT


Dismenorea merupakan salah satu gangguan menstruasi yang paling umum pada perempuan masa usia reproduksi. Dismenorea disebut juga kram menstruasi atau nyeri pada saat menstruasi yang disebabkan oleh adanya kontraksi rahim. Menurut Kementrian Kesehatan Republik Indonesia pada tahun 2017 sekitar 64,25% perempuan mengalami dismenorea yang terbagi atas 54,89% mengalami dismenorea primer dan 9,36% mengalami dismenorea sekunder. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan dan sikap dalam mengatasi dismenorea serta mengetahui hubungan antara tingkat pengetahuan dan sikap dalam mengatasi dismenorea pada siswi SMK Negeri 1 Garut. Metodologi penelitian yang digunakan yaitu cross sectional. Sampel pada penelitian ini berjumlah 167 responden dengan menggunakan teknik quota sampling. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini yaitu kuesioner. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan responden memiliki pengetahuan yang cukup dan sikap yang positif dalam mengatasi dismenorea. Hasil uji korelasi Spearman?s Rho diperoleh nilai p = 0,002 < 0,05 yang menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan dengan sikap dalam mengatasi dismenorea pada siswi jurusan Farmasi di SMK Negeri 1 Garut dan memiliki arah hubungan yang positif, sehingga semakin baik pengetahuan maka semakin positif atau baik pula sikapnya.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Tina Septiani Eka Putri/24041118046
Pengarang Prof. Dr. apt. Anas Subarnas, M.Sc - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
apt. Risa Susanti, M.S.Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Tina Septiani Eka Putri - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 0004 TIN 2022
Subyek pengetahuan
Sikap
Dismenorea
Siswi
Klasifikasi 4
Judul Seri
GMD Farmakologi
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Prof. Dr. apt. Anas Subarnas, M.Sc. (2022).HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

Prof. Dr. apt. Anas Subarnas, M.Sc.HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2022.Farmakologi

Prof. Dr. apt. Anas Subarnas, M.Sc.HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2022.Farmakologi

Prof. Dr. apt. Anas Subarnas, M.Sc.HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MENGATASI DISMENOREA (NYERI HAID) PADA SISWI JURUSAN FARMASI DI SMK NEGERI 1 GARUT().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2022.Farmakologi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter