UJI POTENSI AMPISILIN DALAM SEDIAAN SIRUP KERING HASIL REKONSTIUSUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR
Telah dilakukan penelitian potensi ampisilin dalam sediaan sirup kering generik terhadap Sarcina lutea dengan menggunakan metode difusi agar menurut farmakope indonesia edisi iv.rn Pada penetapan potensi ampisilin, potensi diperoleh dengan cara membandingkan respons mikroba uji yang peka pada kondisi pertumbuhan yang sama dari dosis persediaan yang diperiksa terhadap larutan antibiotika baku. Aras dosis baku yaitu dosis antibiotika yang digunakan pada penetapan yaitu S1 = 12,8 ug/ml, S2 = 16 ug/ml, S3 = 20 ug/ml, S4 = 25 ug/ml, dan S5 = 31,25 ug/ml, sedangkan dosis uji disesuaikan dengan kadar yang sama pada aras dosis tengah baku (S3). Mikroba uji yang digunakan adalah bakteri Sarcina lutea yang diperoleh dari laboratorium Mikrobiologi Departemen Farmasi ITB.rn Potensi Ampisilin yang diperoleh pada masing - masing ampisilin uji yaitu, produk I (104,75), Produk II (108,18%), Produk III (108,780). Potensi tersebut masih memenuhi syarat standar Farmakope Indonesia edisi IV yaitu, sekitar 90%-120%.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
DANI JUNIARDI |
Pengarang |
Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA, Apt. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)DANI JUNIARDI - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)Riska Prasetiawati S.Si. Apt - Personal Name (Dosen Pembimbing 1) |
Edisi |
|
No. Panggil |
0004 DAN 2004 |
Subyek |
Difusi agar
|
Klasifikasi |
0004 |
Judul Seri |
|
GMD |
Belum Klasifikasi |
Bahasa |
Indonesia |
Penerbit |
Fakultas MIPA UNIGA |
Tahun Terbit |
2004 |
Tempat Terbit |
|
Deskripsi Fisik |
vii,43 hlm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA, Apt.. (2004).
UJI POTENSI AMPISILIN DALAM SEDIAAN SIRUP KERING HASIL REKONSTIUSUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR().:Fakultas MIPA UNIGA
Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA, Apt..
UJI POTENSI AMPISILIN DALAM SEDIAAN SIRUP KERING HASIL REKONSTIUSUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR().:Fakultas MIPA UNIGA,2004.Belum Klasifikasi
Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA, Apt..
UJI POTENSI AMPISILIN DALAM SEDIAAN SIRUP KERING HASIL REKONSTIUSUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR().:Fakultas MIPA UNIGA,2004.Belum Klasifikasi
Dr. Sudana Atmawidjaja, DEA, Apt..
UJI POTENSI AMPISILIN DALAM SEDIAAN SIRUP KERING HASIL REKONSTIUSUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR().:Fakultas MIPA UNIGA,2004.Belum Klasifikasi