EFEK EKSTRAK AIR BIJI WALUH [CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR.,CUCURBITACEAE] TERHADAP ASCARIS SUUM
Telah diuji efek ekstrak air biji waluh [ CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR CUCURBITACEAE ] terhadap cacing gelang babi (Ascaris suum) secara invitro . Hasil menunjukan bahwa setelah inkubasi stelah 90 menit dalam ekstrak konsentrasi 1500 mg/ml,. 50% cacing mengalami paralisis flasid dan mati setelah 2 jam. Pada uji terhadap perkembangan telur menjadi telur berembrio konsentrasi inhibisi 50% (KL50) perkembangan telur berembrio adalah 152,88 mg/ml yang ekivalen dengan 1,83 g biji waluh kering.
Detail Information
Citation
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt. (2003).
EFEK EKSTRAK AIR BIJI WALUH [CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR.,CUCURBITACEAE] TERHADAP ASCARIS SUUM().:Fakultas MIPA UNIGA
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
EFEK EKSTRAK AIR BIJI WALUH [CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR.,CUCURBITACEAE] TERHADAP ASCARIS SUUM().:Fakultas MIPA UNIGA,2003.Belum Klasifikasi
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
EFEK EKSTRAK AIR BIJI WALUH [CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR.,CUCURBITACEAE] TERHADAP ASCARIS SUUM().:Fakultas MIPA UNIGA,2003.Belum Klasifikasi
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
EFEK EKSTRAK AIR BIJI WALUH [CUCURBITA MOSCHATA (DUCH) POIR.,CUCURBITACEAE] TERHADAP ASCARIS SUUM().:Fakultas MIPA UNIGA,2003.Belum Klasifikasi