AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RAMBUT PAKU KIDANG (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) DENGAN METODE DIFUSI CAKRAM
Dicksonia blumei (Kunze) Moore atau Paku kidang merupakan salah satu jenis
tumbuhan paku yang memiliki ciri khas pada pangkalnya diselimuti oleh rambut rambut berwarna coklat kemerahan. Tumbuhan ini belum banyak diteliti
manfaatnya terhadap pengobatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
aktivitas antimikroba dari tumbuhan paku kidang. Metode yang digunakan yaitu
difusi cakram. Konsentrasi ekstrak yang digunakan adalah 100%, 50%, 25% dan
12,5% dengan pembanding antibiotik kloramfenikol sebagai kontrol positif dan
DMSO 10% sebagai kontrol negatif. Didapatkan hasil bahwa ekstrak etanol rambut
paku kidang (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) memiliki aktivitas antibakteri
sedang terhadap bakteri Propionibacterium acnes dengan aktivitas paling tinggi
pada konsentrasi 100%.
Detail Information
Citation
Apt. Faizah Min Fadhlillah, M. Farm.. (2023).
AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RAMBUT PAKU KIDANG (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) DENGAN METODE DIFUSI CAKRAM().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Apt. Faizah Min Fadhlillah, M. Farm..
AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RAMBUT PAKU KIDANG (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) DENGAN METODE DIFUSI CAKRAM().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Bahan Alam
Apt. Faizah Min Fadhlillah, M. Farm..
AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RAMBUT PAKU KIDANG (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) DENGAN METODE DIFUSI CAKRAM().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Bahan Alam
Apt. Faizah Min Fadhlillah, M. Farm..
AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RAMBUT PAKU KIDANG (Dicksonia blumei (Kunze) Moore) DENGAN METODE DIFUSI CAKRAM().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Bahan Alam