AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBUAIR (Syzygium aquem (Burm.f.) Alston) TERHADAP BAKTERIMETHICILIN RESISTANT STAPHYLOCOCCUS AUREUS (MRSA)DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR
Infeksi adalah penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme patogen
yang menyerang jaringan tubuh dan berkembang biak di dalam jaringan
tubuh. Methicilin Resistant Staphylococcus aureus (MRSA) merupakan
salah satu bakteri yang menyebabkan sebagian besar penyakit infeksi. Daun jambu air (Syzygium aqueum (Burm.f.) Alston) merupakan salah
satu tanaman yang dapat digunakan sebagai antibakteri. Karena dalam
kandungan daun jambu air terdapat senyawa flavonoid, saponin, tanin
yang berpotensi sebagai antibakteri. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk
mengetahui aktivitas antibakteri dari daun jambu air. Penelitian ini
dilakukan dengan menggunakan metode difusi agar dengan konsentrasi
ekstrak yang digunakan yaitu 5%, 10%, 15% dan 25%. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa ekstrak daun jambu air (Syzygium aqueum (Burm.f.)
Alston) memiliki aktivitas antibakteri karena ditandai dengan adanya zona
hambat yang terbentuk, nilai konsentrasi ekstrak daun jambu air yang
paling besar diameter zona hambatnya yaitu pada konsentrasi 25%, pada
penentuan nilai Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) dan Konsentrasi
Bunuh Minimum (KBM) yaitu pada konsentrasi ekstrak 4% serta
kesetaraan aktivitas antibakteri dengan antibiotik pembanding diperoleh
nilai sebesar 1,49 ? 10
-6
Detail Information
Citation
APA Style
apt. R. Aldizal Mahendra Rizkio, M.Farm . (2023).
AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBUAIR (Syzygium aquem (Burm.f.) Alston) TERHADAP BAKTERIMETHICILIN RESISTANT STAPHYLOCOCCUS AUREUS (MRSA)DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Chicago Style
apt. R. Aldizal Mahendra Rizkio, M.Farm .
AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBUAIR (Syzygium aquem (Burm.f.) Alston) TERHADAP BAKTERIMETHICILIN RESISTANT STAPHYLOCOCCUS AUREUS (MRSA)DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis
MLA Style
apt. R. Aldizal Mahendra Rizkio, M.Farm .
AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBUAIR (Syzygium aquem (Burm.f.) Alston) TERHADAP BAKTERIMETHICILIN RESISTANT STAPHYLOCOCCUS AUREUS (MRSA)DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis
Turabian Style
apt. R. Aldizal Mahendra Rizkio, M.Farm .
AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBUAIR (Syzygium aquem (Burm.f.) Alston) TERHADAP BAKTERIMETHICILIN RESISTANT STAPHYLOCOCCUS AUREUS (MRSA)DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIFUSI AGAR ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis