Detail Cantuman

ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN

ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN


Tingkat kepatuhan dokter dalam menuliskan resep berdasarkan formularium
merupakan salah satu indikator mutu pelayanan kefarmasian di rumah sakit. Jika
resep tidak berdasarkan formularium maka akan mempengaruhi mutu layanan
kefarmasian di rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola
peresepan dokter spesialis penyakit dalam serta menilai kepatuhan dokter spesialis
dalam untuk menulis resep sesuai dengan formularium. Penelitian ini merupakan
penelitian observasional dengan pendekatan deksriptif kuantitatif, dengan
menghitung persentase tingkat kepatuhan dokter menuliskan resep berdasarkan
formularium. Resep yang diambil adalah resep yang telah ditulis dokter di depo
rawat jalan dan depo rawat inap pada periode Februari sampai April 2023. Hasil
menunjukan kepatuhan dokter dalam penulisan resep berdasarkan formularium di
depo rawat jalan rata-rata sebesar 99,5% dan depo rawat inap mencapai 100%.
Kepatuhan penulisan resep berdasarkan formularium pada depo rawat jalan belum
memenuhi standar pelayanan minimal yang berlaku


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Rafdi Agil Yusup Pratama/24041119040
Pengarang apt. Genialita Fadhilla, M.Si - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
apt. Risa Susanti, M.S. Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Rafdi Agil Yusup Pratama - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 0004 RAF 2023
Subyek Kepatuhan
Formularium
Resep
Klasifikasi 4
Judul Seri
GMD Farmakologi
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

apt. Genialita Fadhilla, M.Si. (2023).ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

apt. Genialita Fadhilla, M.Si.ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Farmakologi

apt. Genialita Fadhilla, M.Si.ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Farmakologi

apt. Genialita Fadhilla, M.Si.ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN DOKTER DALAM MENULISKAN RESEP BERDASARKAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT DI RSUD AL-MULK KOTA SUKABUMI PADA DOKTER SPESIALIS DALAM UNTUK RESEP RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Farmakologi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter