REVIEW: ANALISIS KUANTITATIF TABLET PARACETAMOL DENGAN MENGGUNAKAN METODE KCKT DAN SPEKTROFOTOMETRI UV VIS
Dalam upaya pelayanan kesehatan, Ketersediaan obat yang lengkap, aman,
efektif, dan terjangkau adalah sasaran penting dalam pelayanan kesehatan karena
obat adalah komponen tak tergantikan; Paracetamol, sebagai obat bebas yang
sering digunakan sebagai analgetik, juga harus diuji kadar dan metode
validasinya. Metode penelitian yang digunakan pada review artikel ini adalah
dengan melakukan studi literatur, menggunakan mesin pencarian seperti Google
Scholar, Science Direct. Tujuan dari review artikel ini untuk mengetahui kadar
paracetamol dan membandingkan efektivitas metode analisis berdasarkan
parameter uji validasi dari metode KCKT dan Spektrofotometri UV-Vis.Hasil metode
validasi yang dilakukan berupa kadar, akurasi, presisi, LOD, LOQ, dan Linearitas.
Berdasarkan hasil penulusuran pustaka yang telah dilakukan dapat ditarik
kesimpulan bahwa untuk metode analisis berdasarkan parameter uji validasi
metode HPLC memberikan hasil yang lebih baik dibandingkan dengan metode
Spektrofotometri UV-VIS.
Detail Information
Citation
Dr. apt. Riska Prasetiawati, M.Si. (2023).
REVIEW: ANALISIS KUANTITATIF TABLET PARACETAMOL DENGAN MENGGUNAKAN METODE KCKT DAN SPEKTROFOTOMETRI UV VIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Dr. apt. Riska Prasetiawati, M.Si.
REVIEW: ANALISIS KUANTITATIF TABLET PARACETAMOL DENGAN MENGGUNAKAN METODE KCKT DAN SPEKTROFOTOMETRI UV VIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis
Dr. apt. Riska Prasetiawati, M.Si.
REVIEW: ANALISIS KUANTITATIF TABLET PARACETAMOL DENGAN MENGGUNAKAN METODE KCKT DAN SPEKTROFOTOMETRI UV VIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis
Dr. apt. Riska Prasetiawati, M.Si.
REVIEW: ANALISIS KUANTITATIF TABLET PARACETAMOL DENGAN MENGGUNAKAN METODE KCKT DAN SPEKTROFOTOMETRI UV VIS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia Farmasi Analisis