Detail Cantuman

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS


Tanaman akar pakis tangkur (Polypodium feei METT) merupakan salah satu
tanaman yang digunakan sebagai obat tradisional mengandung senyawa metabolit
sekunder berupa flavonoid, tanin, dan steroid yang dapat berfungsi sebagai
antioksidan dan antidiabetes. Salah satu penyebab diabetes melitus adalah radikal
bebas. Radikal bebas diketahui berperan dalam memperburuk kondisi diabetes
melitus, sehingga senyawa antioksidan diharapkan dapat memberikan perlindungan
tambahan dengan cara menetralkan radikal bebas. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui potensi antioksidan dan penghambatan enzim ?-amilase dari fraksi etil
asetat akar pakis tangkur sebagai kandidat obat diabetes melitus. Metode pengujian
aktivitas antioksidan diukur menggunakan metode DPPH (2,2-diphenyl-1-
picrylhydrazyl) pada panjang gelombang 514 nm dengan menghitung nilai IC50.
Aktivitas antidiabetes diukur melalui penghambatan kerja enzim ?-amilase pada
panjang gelombang 485,4 nm menggunakan metode DNS (dinitrosalicylic acid)
untuk menentukan potensi penghambatan dihitung dengan menghitung nilai IC50.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa fraksi etil asetat akar pakis tangkur memiliki
aktivitas antioksidan yang signifikan dengan nilai IC50 sebesar 34,63 ppm. Selain
itu, fraksi ini menunjukkan potensi penghambatan enzim ?-amilase dengan nilai
IC50 sebesar 25,37 ppm. Penelitian ini menunjukan bahwa fraksi etil asetat akar
pakis tangkur berpotensi sebagai kandidat obat dalam pengelolaan diabetes melitus
melalui mekanisme antioksidan dan penghambatan enzim ?-amilase.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Ai Silfi/24041120039
Pengarang Apt. Hesti Renggana, M.Farm. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Dr. apt. Deden Winda S., M.Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ai Silfi - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 004 AI 2024
Subyek DPPH
IC50
antidiabetes
persen inhibisi
DNS
Klasifikasi 4
Judul Seri
GMD Farmakologi
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Apt. Hesti Renggana, M.Farm.. (2024).AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

Apt. Hesti Renggana, M.Farm..AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Farmakologi

Apt. Hesti Renggana, M.Farm..AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Farmakologi

Apt. Hesti Renggana, M.Farm..AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBAT ENZIM a-AMILASE FRAKSI ETIL ASETAT AKAR PAKIS TANGKUR (Polypodium feei METT) SEBAGAI KANDIDAT OBAT DIABETES MELITUS().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Farmakologi

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter