STUDI IN SILICO SENYAWA AKTIF DARI WATERPEAR (Syzygium guineense (Willd.) DC.) SEBAGAI ANTIKANKER PAYUDARA


Kanker payudara menjadi salah satu penyakit kanker yang menyebabkan kematian
pada wanita. Angka kejadian kanker payudara di Indonesia menurut departemen
kesehatan pada tahun mencapai 66.271 dengan angka morbiditas sebesar 22.598.
Upaya pencarian obat dari bahan alam untuk terapi antikanker payudari guna
mengurangi efek samping adalah menggunakan bahan alam, salah satunya
tumbuhan keluarga Syzigium. Secara in-vitro senyawa aktif yang terkandung dalam
ekstrak tumbuhan waterpear (Syzigium guineense (Willd). DC) memiliki efek
farmakologi sebagai antikanker. Sehingga dilakukan penelitian menggunakan
metode in-silico yang bertujuan untuk prediksi senyawa aktif secara spesifik
sebagai lead compound menggunakan alat bantu komputer dengan serangkaian
Software dan situs daring. Hasil penelitian dari 131 senyawa aktif terhadap 4
reseptor kanker payudara ER-?, ER-?, progesteron, dan HER-2. Senyawa
myricetin-3-O-?-D-(6?-galloyl) galactoside sebagai senyawa kandidat terbaik yang
selektif pada reseptor ER-? dapat dikembangkan menjadi obat antikanker payudara.
Hal ini dibuktikan melalui beberapa tahapan mulai dari prediksi aktivitas PASS
meski tergolong pada aktivitas rendah (47%), skrining farmakofor (55%), simulasi
penambatan molekul (?G=-10,5), prediksi profil farmakokinetik dan toksisitas,
serta simulasi dinamika molekuler dengan ikatan antara senyawa myricetin-3-O-?-
D-(6?-galloyl) galactoside dengan reseptor ER-? lebih stabil dan memiliki afinitas
yang lebih negatif daripada genistein sebagai obat pembanding dan ligan alami
yang tertambat pada reseptor, namun belum dapat diformulasikan dalam sediaan
dengan rute oral karena tidak memenuhi aturan Lipinski.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Syafril Wahyu Pradana/24041120174
Pengarang apt. Meilia Suherman, M.Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Dr. apt. Riska Prasetiawati, M.Si - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Syafril Wahyu Pradana - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 004 SYA 2024
Subyek Penambatan molekuler
kanker payudara
Syzigium guineense (Willd) DC
in-silico
computer \naided
Klasifikasi 4
Judul Seri
GMD Kimia Farmasi Analisis
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

apt. Meilia Suherman, M.Farm. (2024).STUDI IN SILICO SENYAWA AKTIF DARI WATERPEAR (Syzygium guineense (Willd.) DC.) SEBAGAI ANTIKANKER PAYUDARA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

apt. Meilia Suherman, M.Farm.STUDI IN SILICO SENYAWA AKTIF DARI WATERPEAR (Syzygium guineense (Willd.) DC.) SEBAGAI ANTIKANKER PAYUDARA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Kimia Farmasi Analisis

apt. Meilia Suherman, M.Farm.STUDI IN SILICO SENYAWA AKTIF DARI WATERPEAR (Syzygium guineense (Willd.) DC.) SEBAGAI ANTIKANKER PAYUDARA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Kimia Farmasi Analisis

apt. Meilia Suherman, M.Farm.STUDI IN SILICO SENYAWA AKTIF DARI WATERPEAR (Syzygium guineense (Willd.) DC.) SEBAGAI ANTIKANKER PAYUDARA().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2024.Kimia Farmasi Analisis

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter