FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK KRIM TABIR SURYA DARI DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum LInn)
Dalam upaya membuat sediaan krim tabir surya dengan zat berkhasiat rutin dari daun tembakau, telah di lakukan penelitian mengenai formulasi krim tabir surya dengan berbagai konsentrasi ekstrak daun tembakau, serta di lakukan penelitian mengenai sediaan krim m/a yang mengandung berbagai konsentrasi zat aktif rutin (1,5%, 2%, 2,5%, 3% dari daun tembakau.rnpengujian stabilitas fisik meliputi pengamatan perubahan perubahan warna, bau, homogenitas, pH dan organoleptik menunjukan bahwa semua sediaan stabil selama 28 hari penyimpanan. Sedangkan pengujian viskositas, serapan krim dan pengujian ultraviolet (UV) mengalami kenaikan menjadi lebih kental. Berdasarkan perubahan tersebut , maka masing masing sediaan menunjukan adanya perubahan yang nyata serta aman di gunakan.
Detail Information
Citation
Revi Yenti, Ssi, Apt.. (2005).
FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK KRIM TABIR SURYA DARI DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum LInn)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Revi Yenti, Ssi, Apt..
FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK KRIM TABIR SURYA DARI DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum LInn)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2005.Belum Klasifikasi
Revi Yenti, Ssi, Apt..
FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK KRIM TABIR SURYA DARI DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum LInn)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2005.Belum Klasifikasi
Revi Yenti, Ssi, Apt..
FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK KRIM TABIR SURYA DARI DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum LInn)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2005.Belum Klasifikasi