FORMULASI DAN SEDIAAN SHAMPO DARI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP PERTUMBUHAN RAMBUT KELINCI
Telah dilkukan penelitian tentang formulasi sediaan shampo dari ekstrak etanol daun teh (Camellia sinensis L.) dan pengujian pertumbuhan rambut pada kelinci. Sediaan shampo ekstrak etanol daun teh (Camellia sinensis L.) dievaluasi berdasarkan SNI dan dilakukan evaluasi kestabilan fisik. Hasil menunjukan bahwa shampo ekstrak etanol daun teh (Camellia sinensis L.) memiliki kestabilan fisik dan homogenitas yang baik serta hasil evaluasi shampo, yvng meliputi pengukuran pH, viskositas, pemeriksaan bobot jenis dan tinggi busa dalam air suling dan air sadah stabil selama 28 hari penyimpanan. Hasil uji pertumbuhan rambut berdasarkan uji ANOVA menunjukan pada konsentrasi 2,5% secara signifikan memberikan pertumbuhan rambut 1.499 cm dan lebih tinggi dibandingkan pembanding shampo ekstrak bayam di pasaran. Uji keamanan, iritasi mata dan kulit menunjukan bahwa sediaan shampo ekstrak etanol daun teh (Camellia sinensis L.) pada berbagai konsentrasi aman dan tidak terdeteksi adanya iritasi. rnKata kunci : Ekstrak Etanol Daun Teh (Camellia sinensis L.), Shampo, Penumbuh Rambut.
Detail Information
Citation
Nurhabibah, M.Si, Apt. (2015).
FORMULASI DAN SEDIAAN SHAMPO DARI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP PERTUMBUHAN RAMBUT KELINCI().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Nurhabibah, M.Si, Apt.
FORMULASI DAN SEDIAAN SHAMPO DARI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP PERTUMBUHAN RAMBUT KELINCI().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2015.Teknologi Farmasi
Nurhabibah, M.Si, Apt.
FORMULASI DAN SEDIAAN SHAMPO DARI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP PERTUMBUHAN RAMBUT KELINCI().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2015.Teknologi Farmasi
Nurhabibah, M.Si, Apt.
FORMULASI DAN SEDIAAN SHAMPO DARI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP PERTUMBUHAN RAMBUT KELINCI().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2015.Teknologi Farmasi