FORMULASI SEDIAAN SABUN TRANSPARAN DARI MINYAK AKAR WANGI (Vetiveria zizanoides L.) SEBAGAI AROMATERAPI YANG DIKOMBINASIKAN DENGAN EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis (L.) O.K)
Telah dilakukan percobaan pembuatan sediaan sabun transparan aromaterapi yang mengandung minyak akar wangi dan ekstrak daun teh hijau. Sediaan sabun transparan aromaterapi terbaik diperoleh dengan bahan dasar minyak kelapa. Sediaan sabun transparan aromaterapi minyak akar wangi yang dibuat dengan konsentrasi 3%, 4% dan 5% dan dikombinasikan dengan ektrak teh hijau dengan konsentrasi 1%. rnHasil uji kesukaan pada frekuensi waktu yang berbeda yaitu pada 07.00, 12.00 dan 18.00 diperoleh hasil yang paling disukai pada penambahan minyak akar wangi dengan konsentrasi 4% pada pukul 12.00 dan 18.00 karena dapat berguna sebagai aromaterapi yang mungkin bisa menimbulkan rasa tenang dan rileks.
Detail Information
Citation
APA Style
Riska Prasetiawati, M.Si., Apt . (2011).
FORMULASI SEDIAAN SABUN TRANSPARAN DARI MINYAK AKAR WANGI (Vetiveria zizanoides L.) SEBAGAI AROMATERAPI YANG DIKOMBINASIKAN DENGAN EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis (L.) O.K) ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Chicago Style
Riska Prasetiawati, M.Si., Apt .
FORMULASI SEDIAAN SABUN TRANSPARAN DARI MINYAK AKAR WANGI (Vetiveria zizanoides L.) SEBAGAI AROMATERAPI YANG DIKOMBINASIKAN DENGAN EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis (L.) O.K) ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2011.Teknologi Farmasi
MLA Style
Riska Prasetiawati, M.Si., Apt .
FORMULASI SEDIAAN SABUN TRANSPARAN DARI MINYAK AKAR WANGI (Vetiveria zizanoides L.) SEBAGAI AROMATERAPI YANG DIKOMBINASIKAN DENGAN EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis (L.) O.K) ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2011.Teknologi Farmasi
Turabian Style
Riska Prasetiawati, M.Si., Apt .
FORMULASI SEDIAAN SABUN TRANSPARAN DARI MINYAK AKAR WANGI (Vetiveria zizanoides L.) SEBAGAI AROMATERAPI YANG DIKOMBINASIKAN DENGAN EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis (L.) O.K) ().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2011.Teknologi Farmasi