ETNOFARMAKOGNOSI DAN ETNOFARMAKOLOGI TUMBUHAN OBAT DI DUSUN SUNGAI (SEI.) MAWANG DESA SUNGAI (SEI.) MAWANG KECAMATAN KAPUAS KABUPATEN SANGGAU
Telah dilakukan Survey Etnofarmakognosi dan Etnofarmakologi Tumbuhan Obat di Dusun Sungai (Sei.) Mawang Desa Sungai (Sei.) Mawang Kecamatan Kapuas Kabupaten Sanggau. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 24 jenis dan 22 suku tumbuhan yang teridentifikasi yang lazim digunakan sebagai obat tradisional oleh masyarakat di Desa Sei. Mawang Kecamatan Kapuas Kabupaten Sanggau. Bagian tumbuhan yang paling banyak digunakan adalah daun, dimana paling banyak tumbuhan diperoleh dari hutan serta cara pengolahan obat yang banyak digunakan adalah dengan merebus. Tipe tumbuhan yang paling banyak didapat adalah perdu
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
HERNIZAR / |
Pengarang |
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)Ria Mariani, M.Si, Apt - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)HERNIZAR - Personal Name (Dosen Pembimbing 1) |
Edisi |
|
No. Panggil |
0004 HER 2013 |
Subyek |
etnofarmakognosi etnofarmakologi Tumbuhan obat
|
Klasifikasi |
0004 |
Judul Seri |
|
GMD |
Fitokimia |
Bahasa |
Indonesia |
Penerbit |
Fakultas MIPA UNIGA |
Tahun Terbit |
2013 |
Tempat Terbit |
Garut |
Deskripsi Fisik |
vi,36 hlm.; 21x29,5 cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt. (2013).
ETNOFARMAKOGNOSI DAN ETNOFARMAKOLOGI TUMBUHAN OBAT DI DUSUN SUNGAI (SEI.) MAWANG DESA SUNGAI (SEI.) MAWANG KECAMATAN KAPUAS KABUPATEN SANGGAU().Garut:Fakultas MIPA UNIGA
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
ETNOFARMAKOGNOSI DAN ETNOFARMAKOLOGI TUMBUHAN OBAT DI DUSUN SUNGAI (SEI.) MAWANG DESA SUNGAI (SEI.) MAWANG KECAMATAN KAPUAS KABUPATEN SANGGAU().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2013.Fitokimia
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
ETNOFARMAKOGNOSI DAN ETNOFARMAKOLOGI TUMBUHAN OBAT DI DUSUN SUNGAI (SEI.) MAWANG DESA SUNGAI (SEI.) MAWANG KECAMATAN KAPUAS KABUPATEN SANGGAU().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2013.Fitokimia
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
ETNOFARMAKOGNOSI DAN ETNOFARMAKOLOGI TUMBUHAN OBAT DI DUSUN SUNGAI (SEI.) MAWANG DESA SUNGAI (SEI.) MAWANG KECAMATAN KAPUAS KABUPATEN SANGGAU().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2013.Fitokimia