UJI AKTIVITAS HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ETANOL 70 % DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL
Telah dilakukan penelitian uji efek hepatoprotektor ekstrak etanol 70% daun kersen (Muntingia calabura L.) pada tikus putih jantan galur Wistar yang diinduksi parasetamol dengan parameter uji meliputi aktivitas SGOT (Serum Glutamic Oxaloacetic Transaminase), aktivitas SGPT (Serum Glutamic Pyruvic Transaminase), indeks organ, dan histopatologi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Ekstrak etanol daun kersen (Muntingia calabura L.) pada dosis 200 mg/Kgbb memiliki efek hepatoprotektor dengan menurunkan aktivitas SGPT berbeda bermakna terhadap kelompok kontrol positif dengan selisih aktivitas enzim 16,00±6,08 (p
Detail Information
Citation
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt. (2016).
UJI AKTIVITAS HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ETANOL 70 % DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL().:Fakultas MIPA UNIGA
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
UJI AKTIVITAS HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ETANOL 70 % DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL().:Fakultas MIPA UNIGA,2016.Farmakologi
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
UJI AKTIVITAS HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ETANOL 70 % DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL().:Fakultas MIPA UNIGA,2016.Farmakologi
Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
UJI AKTIVITAS HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ETANOL 70 % DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL().:Fakultas MIPA UNIGA,2016.Farmakologi